Kamis, 20 November 2025
E-MAGAZINE
Business Asia
No Result
View All Result
  • Home
  • Berita
  • Business
  • Figure
  • Teknologi
  • Lifestyle
  • Internasional
  • Indeks
  • Home
  • Berita
  • Business
  • Figure
  • Teknologi
  • Lifestyle
  • Internasional
  • Indeks
No Result
View All Result
Business Asia
No Result
View All Result
Home Business

Muamalat Institute Gencarkan Literasi Keuangan Syariah

11 Desember 2022
in Business
Bank Muamalat Raih Peringkat idA+Pefindo
0
SHARES
0
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter
ADVERTISEMENT

Muamalat Institute, anak usaha PT Bank Muamalat Indonesia Tbk yang bergerak di bidang pengembangan bisnis dan sumber daya manusia berkolaborasi dengan sejumlah lembaga pendidikan untuk melakukan literasi keuangan syariah.

Direktur Eksekutif Muamalat Institute – Anton Hendrianto mengatakan, sebagai lembaga yang bergerak di industri keuangan syariah pihaknya memiliki tanggung jawab untuk mengedukasi anak muda tentang keuangan syariah. Oleh karena itu, pihaknya melaksanakan program edukasi yang menyasar para pelajar.

“Muamalat Institute melakukan berbagai kegiatan literasi kepada pelajar mulai dari sekolah dasar sampai perguruan tinggi. Kami meyakini bahwa semakin dini kegiatan literasi dan edukasi terkait ekonomi syariah dilakukan maka akan semakin berdampak positif kepada masa depan mereka sebagai generasi penerus bangsa,” ujarnya.

Program unggulan Muamalat Institute adalah GEULIS yang berkolaborasi dengan lembaga pendidikan di seluruh Indonesia. Program saat ini telah menjangkau 14 provinsi dengan total 76 instansi dan 5.659 peserta. Program GEULIS juga bekerja sama dengan Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Perpustakaan Nasional (Perpusnas) dan Forum Taman Bacaan Masyarakat (TBM) di seluruh Indonesia.

Selain hal tersebut, Muamalat Institute mendukung program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) khususnya terkait dengan pemagangan mahasiswa bersertifikat melalui program Muamalat Indonesia Kompeten (MIKO). MIKO diikuti oleh pelajar dari 11 kampus di seluruh Indonesia.

Pada akhir tahun 2022 ini Muamalat institute juga melakukan roadshow ke berbagai kota untuk melakukan kolaborasi dengan sejumlah perguruan tinggi.

Di antaranya adalah Focus Group Discussion (FGD) pemetaan kompetensi yang dibutuhkan oleh mitra magang Dunia Usaha Dunia Industri (DUDI) di Universitas Pendidikan Indonesia, workshop sinergi implementasi program MBKM dan penyelarasan kurikulum ekonomi syariah di Universitas Ahmad Dahlan serta pelatihan soft skill “Planning Your Transition to Successful Leadership” di Universitas Muhammadiyah Riau.

Tags: Bank Muamalat
Previous Post

Muslim LifeFair Bandung 2022 Dorong Pelaku Bisnis Produk Halal Perluas Pasar

Next Post

TECNO CAMON 19 Pro Hadirkan Fotografi Malam

Next Post
TECNO CAMON 19 Pro Hadirkan Fotografi Malam

TECNO CAMON 19 Pro Hadirkan Fotografi Malam

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

BISNIS TERKINI

Penjurian IQSA Award 2025; Hutama Karya Infrastruktur (HKI) Perkuat Implementasi QHSSE Melalui Digitalisasi dan Inovasi Proyek Konstruksi

Penjurian IQSA Award 2025; Hutama Karya Infrastruktur (HKI) Perkuat Implementasi QHSSE Melalui Digitalisasi dan Inovasi Proyek Konstruksi

19 November 2025

Blu by BCA Digital Berikan Rencana Sports Trip Impian 2026

Blu by BCA Digital Berikan Rencana Sports Trip Impian 2026

19 November 2025

Ford Tingkatkan Standar Layanan, RMA Indonesia Gelar Ford National Skill Competition 2025

Ford Tingkatkan Standar Layanan, RMA Indonesia Gelar Ford National Skill Competition 2025

19 November 2025

Dana Murah Naik, Ini Strategi Bank Mega Syariah Jaga Loyalitas Nasabah

Bank Mega Syariah Optimistis Bukukan Kinerja Positif Hingga Akhir Tahun

19 November 2025

AFTECH dan PERBANAS Tegaskan Pentingnya Sinergi Bank-Fintech Perluas Akses Kredit Nasional

AFTECH dan PERBANAS Tegaskan Pentingnya Sinergi Bank-Fintech Perluas Akses Kredit Nasional

17 November 2025

PT. Media Maju Global

Plaza Simatupang Lt. 6 Unit 3. Jl. TB. Simatupang Kav. IS No. 01, Pondok Pinang, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan.

Telp: 021-22702245
E-mail: redaksi@businessasia.co.id

Kategori

  • Berita
  • Business
  • Daerah
  • Ekonomi
  • Figure
  • Indeks
  • Internasional
  • Kesehatan
  • Lifestyle
  • Nasional
  • Otomotif
  • Property
  • Teknologi
  • Tourism

.

  • About
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Privacy Policy
  • Cyber Guidelines
  • Pedoman Media Siber

About

Kehadiran Majalah BusinessAsia Indonesia yang memiliki Tagline Towards a New Change in Asia atau “Menuju Perubahan Baru di Asia” khususnya Indonesia  bertujuan untuk memastikan langkah mereka kokoh menapaki dinamika ekonomi bisnis dan investasi yang kian berkembang. Baca selengkapnya.

No Result
View All Result
  • Home
  • Berita
  • Business
  • Figure
  • Teknologi
  • Lifestyle
  • Internasional
  • Indeks
  • e-Magazine

Majalah terbatas

1. DPMPTSP Kota Tangsel Raih Penghargaan
Pelayanan Prima dari Kemenpan RB.

2. Jebakan Crazy
Rich Pikat Pelanggan Ikut Trading Binary
Option.

3. Eksportir Indonesia
Perluas Jejaring
dengan Buyers di AS

shop new Emagazine